Media

Biro Administrasi Keuangan ramaikan milad UMS ke-63

Dalam rangka memperingati milad UMS ke-63, Biro Administrasi Keuangan berpartisipasi dalam kegiatan yang diagendakan Panitia Milad UMS ke-63, yaitu senam sehat dan kerja bhakti di area Edutorium UMS. Acara yang berlangsung pada hari Sabtu, 27 November 2021, dimulai dengan sambutan Wakil Rektor IV UMS Prof. dr. Em Sutrisna, sambutan Ketua Panitia Dr. Jumadi, kemudian dilanjutkan […]

Biro Administrasi Keuangan ramaikan milad UMS ke-63 Read More »

Pengembangan Biro Keuangan Universitas Muhammadiyah Surakarta

Biro Keuangan merupakan salah satu unit penunjang penyelenggaraan pendidikan tinggi Universitas Muhammadiyah Surakarta, di bawah koordinasi Wakil Rektor II. Secara garis besar, Biro Keuangan berperan sebagai pengelola administrasi keuangan mulai dari penerimaan pembayaran mahasiswa, verifikasi ajuan anggaran, pencairan anggaran, penerimaan dan pemeriksaan laporan penggunaan anggaran, serta pembuatan laporan keuangan. Sebagai sebuah unit/institusi penunjang, Biro Keuangan

Pengembangan Biro Keuangan Universitas Muhammadiyah Surakarta Read More »

Universitas Muhammadiyah Surakarta Resmi Menyandang Akreditasi A

Universitas Muhammadiyah Surakarta telah resmi menyandang Akreditas A dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT) pada Sabtu, 22 Juli 2017. Bertempat di gedung Induk Siti Walidah UMS lantai 7 acara penyerahan SK dari Dirjen Perguruan Tinggi kepada Rektor UMS berjalan dengan khidmat dan lancar. Acara yang berlangsung besamaan dengan rangkaian acara Rapat Koordinasi Pimpinan

Universitas Muhammadiyah Surakarta Resmi Menyandang Akreditasi A Read More »